Gaya Renang Maskoki Ryukin

Gaya-Renang-Maskoki-Ryukin

Gaya renang maskoki ryukin yang lincah dan aktif serta ditunjang kondisi sirip ekor dan depan yang mekar sempurna, menandakan kondisi fisik kerabat ikan mas itu prima. Harap mafhum bukan sesuatu pekerjaan mudah untuk melatih kemampuan sang ikan dalam mempertahankan gaya renang yang aktif itu dalam durasi cukup panjang selama kontes maskoki.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *