Nila Gesit Super Jantan

nila-gesit

Produksi benih nila jantan selama ini diperoleh memakai teknik pengubahan kelamin atau sex reversal menggunakan hormon methyltestosteron. Jantan disukai pada budidaya nila lantaran 1,5 kali lebih cepat tumbuh daripada betina. Nila gesit (Genetical Supermale Indonesia Tilapia) belakangan menjadi solusi untuk memproduksi nila jantan. Nila gesit memiliki kromosom sex (YY) hasil rekayasa kromosom sex dari jantan normal (XY) dan betina (XX).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *